Sunday, October 16, 2016

Macam - Macam bunyi beep POST (Power On Self Test)

masalahbuatluh.blogspot.com-Hai Sobat ! kali ini aku akan menjelaska tentang  macam - macam bunyi di POST . belum mengenal POST? coba kunjungi link berikut ini. Seperti yang telah dijelaskan pada artikel sebelumnya, jika pada proses POST akan secara otomatis menampilkan keterangan kesalahan tersebut atau berupa bunyi beep khusus pada speaker motherboard . Adapun arti dari bunyi beep pada motherboard adalah sebagai berikut:

  • Award BIOS
  1.  1 beep pendek : komputer dalam keadaan baik baik saja. 
  2.  1 beep panjang : hardware memori bermasalah .
  3.  beep panjang terus - menerus : RAM rusak atau tidak terpasang dengan benar
  4.  1 beep panjang , 2 beep pendek : kerusakan di bagian VGA 
  5.  1 beep panjang , 3 beep pendek : keyboard bermasalah atau tidak terdeteksi
  6.  1 beep panjang , 9 beep pendek :BIOS mengalami kerusakan 
  7.  Beep pendek terus menerus : Kerusakan pada PSU (segera matikan komputer atau cabut semua sumber listrik )
  • IBM BIOS
  1. Tidak ada beep : power supply rusak 
  2. 1 beep pendek: komputer dalam keadaan baik.
  3. Beep terus menerus: RAM tidak terpasang atau rusak
  4. Beep berulang - ulang : power supply rusak
  5. 1 beep panjang , 1 beep pendek : motherboard bermasalah.
  6. 1 beep panjang , 2 beep pendek : VGA bermasalah 
  7. 3 beep panjang : keyboard error atau rusak
  8. 1 beep, monitor tidak ada tampilan: VGA bermasalah atau rusak
  • AMI BIOS
  1. 1 beep pendek : RAM bermasalah atau rusak 
  2. 2 beep pendek: RAM bermasalah (parity error in first 64KB block)
  3. 3 beep pendek: RAM bermasalah (memory Read/Write Error in first 64KB block)
  4. 4 beep pendek: timer motherboard gagal bekerja.
  5. 5 beep pendek: motherboard tidak menjalankan processor atau processor bermasalah 
  6. 6 beep pendek:keyboard error atau tidak terpasang dengan benar .
  7. 7 beep pendek: VGA error
  8. 8 beep pendek : tes memori VGA gagal
  9. 9 beep pendek: ROM checksum error.
  10. 10 beep pendek : CMOS shutdown read/write error.
  11. 11 beep pendek : cache memory bermasalah .
  12. 1 beep panjang , 3 beep pendek : conventional atau extended memori rusak.
  13. 1 beep panjang , 8 beep pendek : tes tampilan gambar gagal atau error
  • Phoenix BIOS
Phoenix BIOS memiliki bunyi beep yang berlainan dengan jenis BIOS lainnya . Bunyi beep phoenix BIOS dipisahkan oleh jeda , contohnya : beep-beep beep-beep-beep beep beep (1-2-1-3)

  1. 1-1-4: BIOS rusak
  2. 1-2-1: motherboard bermasalah
  3. 1-3-1:RAM bermasalah 
  4. 3-3-4: VGA bermasalah 
  5. 1-1-4-1: processor bermasalah 
  6. 1-2-2-3: baterai CMOS perlu diganti atau BIOS bermasalah 
Sekian artikel yang saya tulis semoga bermanfaat bagi kalian semua . jangan lupa kunjugni artikel saya yang lainnya yaa...

1 comment:

  1. Masalahbuatluh Blogspot: Macam - Macam Bunyi Beep Post (Power On Self Test) >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Masalahbuatluh Blogspot: Macam - Macam Bunyi Beep Post (Power On Self Test) >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Masalahbuatluh Blogspot: Macam - Macam Bunyi Beep Post (Power On Self Test) >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK

    ReplyDelete